Ayo Ubah Photo Profilmu Dengan Tema Milad FPSB UII Ke-26

Dalam rangka milad FPSB UII ke-26, dimasa pandemi ini dimana semua aktivitas diharuskan menggunakan media virtual, maka agar tidak mengurangi kemeriahan milad ke-26 FPSB UII silahkan kakak-kakak alumni dapat menggunakan tema profile twibbonize yang telah disiapkan dan dapat diunduh disini: Twibbonize Milad Ke-26 FPSB UII

Stadium General Dalam Rangka Milad FPSB UII Ke-26

Kepada Yth.Bpk/Ibu/Saudara Dosen, Karyawan, Mahasiswa dan AlumniFakultas Psikologi dan Ilmu Sosial BudayaUniversitas Islam Indonesia Bersama ini Pimpinan Fakultas Psikologi dan Ilmu Sosial Budaya Universitas Islam Indonesia mengundang Bapak/Ibu/Saudara sivitas akademika FPSB UII untuk hadir pada acara Puncak Milad FPSB ke-26 dan Studium General dengan tema […]

Cerita Nostalgia Alumni Angkatan Pertama Tahun 1995

Alumni 1995 merupakan angkatan pertama Psikologi Universitas Islam Indonesia (UII). Cerita mereka dimulai dari status kampus yang terdaftar untuk belajar ilmu Psikologi. Bangunan kampus terletak di daerah Sorowajan, Yogyakarta. Mungkin nama itu terasa asing bagi mahasiswa milenial saat ini. Namun sebagai mahasiswa pioner pertama justru […]

Webminar Psikologi: Peran Profesi Psikologi Di Masa Pandemi COVID-19

04 Juli 2020, Ikatan Keluarga Alumni (IKA) Prodi Psikologi UII kembali menginisiasi menyelenggarakan webminar dengan melibatkan alumni Prodi Psikologi angakatan 1997. Tema webminar kali ini yang diusung adalah “Peran Profesi Psikologi Di Masa Pandemi COVID-19”. Dalam webminar ini, disajikan 3 (tiga) materi terkait dengan Psikologi […]

Webminar: Membangun Karir Sebagai HRD di Era 4.0

27 Juni 2020 Menjadi seorang HRD merupakan karir menarik bagi setiap lulusan Psikologi. Minat karir untuk posisi HRD sangat menawan yang memiliki jabatan strategis di suatu perusahan. Topik ini disampaikan untuk memberikan wawasan yang nyata di dunia pekerjaan terkait dengan karir seorang HRD. Topik ini […]

Webminar: Mendirikan Biro Psikologi & Tantangannya

27 Juni 2020, Memiliki sebuah biro merupakan impian bagi sebagian lulusan profesi Psikolog. Minat untuk memiliki biro sendiri serta berpraktek secara mandiri dalam mengimplementasikan ilmu Psikologi merupakan suatu hal yang menarik. Topik ini disampaikan untuk memberikan informasi dan inspirasi kepada alumni lainnya dalam mendirikan biro […]

Momen Virtual Dengan Alumni 1995 & Lintas Angkatan

21 Mei 2020, Masa pandemi COVID-19 saat ini tidak melunturkan semangat kami dalam bersilaturahmi dengan alumni Psikologi UII. Momen ini merupakan inisiasi dari pengurus Ikatan Keluarga Alumni (IKA) Prodi Psikologi dalam rangka mewujudkan rasa persaudaraan diantara sesama alumni. Sehingga muncul ide untuk menyelenggarakan temu alumni […]

Tantangan Psikologi di Dunia Kerja 4.0

01 Juli 2019, Kegiatan pembekalan oleh alumni kepada lulusan Prodi Psikologi dilaksanakan secara rutin sesuai dengan jadwal wisuda di Kampus UII. Dalam kesempatan ini, pembekalan calon wisudawan/ti yang diberikan dengan topik materi “Tantangan Psikologi Di Dunia Kerja. Materi disampaikan oleh salah satu alumni kami Kak […]